Text
Belajar Karate Secara Sistematis
Salah satu cabang dari ilmu bela diri yang populer adalah karate. Teknik dasar karate melipui kuda-kuda, pukulan, sikutan, tusukan, tendangan, dan tangkisan. Dalam buku Belajar Karate Secara Sistematis ini membahas teknik dasar karate tersebut. Buku ini mengulas setiap gerakan-gerakan dalam karate secara sederhana. Disertai pula gambar-gambar setiap gerakan, sehingga memudahkan pembaca untuk mempelajari karate tanpa hadirnya seorang pelatih.
U001713 | 796.8153 NAM b | My Library | Tersedia |
U001367 | 796.8153 NAM b | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain