Text
Mengenal Kesenian Nasional 2: Karapan Sapi
Siapa yang tidak kenal dengan karapan sapi? Semua pasti mengenalnya. Karapan sapi ini diidentikkan dengan Pulau Madura. Karena itu jangan heran apabila ada yang menyebut Madura pasti akan teringat dengan karapan sapinya.
Karapan sapi merupakan salah satu kesenian dari nenek moyang suku Madura. Selain digunakan sebagai sarana hiburan, karapan sapi juga digunakan untuk meningkatkan kualitas bibit sapi dari Madura.
Di dalam buku ini juga diselipkan tempat-tempat wisata menarik yang ada di Pulau Madura. Penasaran? Ayo baca buku ini!
U001098 | 798.8 FAR k | My Library | Tersedia |
U001099 | 798.8 FAR k | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain